Cara Menghentikan Real Time Protection Di Windows
Real Time Protection atau biasa disingkat dengan RTP merupakan salah satu fitur yang terdapat pada sistem operasi windows yang berfungsi untuk melakukan proteksi terhadap serangan malware secara real time artinya layanan ini akan berjalan terus selama komputer atau laptop sobat menyala.
Karena sifatnya yang real time inilah banyak pengguna komputer / laptop yang mengeluhkan adanya fitur ini, mulai dari memakan space memori yang banyak hingga menggangu aktivitas pengguna, karena layanan ini terus mengecek terhadap serangan malware setiap saat pada komputer anda.
Karena sifatnya yang real time inilah banyak pengguna komputer / laptop yang mengeluhkan adanya fitur ini, mulai dari memakan space memori yang banyak hingga menggangu aktivitas pengguna, karena layanan ini terus mengecek terhadap serangan malware setiap saat pada komputer anda.
Nah untuk mengatasi hal tersebut, kali ini admin akan membagikan tips Cara Menghentikan Layanan Real Time Protection pada sistem operasi windows. Oke langsung saja masuk ke pembahasan.
1. Klik menu start yang berada di pojok kiri bawah, lalu sobat cari aplikasi yang bernama Windows Defender.
2. Buka aplikasi tersebut lalu klik menu Settings.
3. Setelah itu sobat bisa menon-aktifkan layanan Real Time Protection tersebut.
Nah, sekarang komputer sobat sudah terasa lega atau belum, kalau belum anda bisa menggunakan cara lain disini.
Demikian tutorial kali ini dari saya, semoga bermanfaat. Apabila ada krutuk dan saran, silahkan komen dibawah. Terima kasih
Nice tipsnya, kunjungan dari softkini.blogspot.co.id
ReplyDeleteThx gan
Delete